2 Kecamatan di Kota Medan Ini Ternyata Tidak Memiliki Lembaga Pendidikan SMP Negeri, Adakah Daerahmu?

- Rabu, 1 Februari 2023 | 19:08 WIB
ILUSTRASI: Waduh... 2 Kecamatan di Kota Medan Ini Ternyata Tidak Memiliki Lembaga Pendidikan SMP Negeri, Ada Daerahmu?  (Pexels/THIS IS ZUN)
ILUSTRASI: Waduh... 2 Kecamatan di Kota Medan Ini Ternyata Tidak Memiliki Lembaga Pendidikan SMP Negeri, Ada Daerahmu? (Pexels/THIS IS ZUN)

BondowosoNetwork.com- Meski berstatus sebagai Ibu Kota Provinsi Sumatera Utara, ternyata ada 2 Kecamatan di Kota Medan, yang tidak memiliki lembaga Sekolah Menengah Pertama (SMP) negeri.

Seperti diketahui, Kota Medan total memiliki 21 Kecamatan dengan luas wilayah mencapai 265.10 KM2.

Kota Medan dikenal sebagai kota terbesar ke 3 setelah DKI Jakarta dan Surabaya.

Dengan kondisi tersebut, wajar jika kemudian jumlah lembaga pendidikan setingkat SMP di Kota Medan sangat banyak.

Baca Juga: Waduh!! Honda PCX Hybrid Resmi Berhenti Diproduksi, Kira-kira Kenapa ya?

Dari data yang dikutip Bondowoso Network dari laman medankota.bps.go.id Tahun 2021/2022, jumlah SMP baik negeri maupun swasta di Kota Medan ada 388 lembaga.

Hanya saja, dari 21 Kecamatan yang ada di Kota Medan tersebut, ada 2 Kecamatan yang tidak memiliki SMP Negeri.

Adapun 2 Kecamatan di Kota Medan yang tidak memiliki SMP Negeri adalah Medan Polonia dan Medan Perjuangan.

Meski tidak memiliki SMP Negeri, namun Jumlah SMP Swasta di 2 Kecamatan Medan Polonia dan Perjuangan terbilang cukup banyak.

Baca Juga: Selain Tempat Kelahiran Jenderal Soedirman, Inilah Fakta Kecamatan Rembang, Kecamatan Termaju di Purbalingga..

Di Kecamatan Medan Polonia, Jumlah SMP Swasta ada 11 lembaga dan di Medan Perjuangan ada 14 SMP Swasta.***

Editor: Ahmad W

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X