BondowosoNetwork.com - Tak kalah gaharnya dengan motor bebek milik Honda Aveta Ranger 110, kini Yamaha menghadirkan motor serupa yakni Yamaha Exciter 155 VVA.
Tak seperti Honda Aveta Ranger 110 yang belum dipasarkan di Indonesia, Yamaha Exciter 155 VVA hadir bagi pengguna motor bebek di tanah air.
Yamaha Exciter 155 VVA ini rupanya titisan Yamaha R15 namun versi motor bebek sport.
Dilansir BondowosoNetwork dari YouTube Mahendra Bigbike, Yamaha R15 tipe baru yakni bergaya bebek sport siap masuk Indonesia.
Bukan tanpa alasan jika motor bergaya bebek sport dari pabrikan Yamaha yang satu ini, disebut juga sebagai Yamaha R15 versi motor bebek sport.
Yamaha Exciter tersendiri memang sama-sama dibekali DNA balap dari Yamaha R Series.
Hal tersebut sangat jelas diperlihatkan oleh pabrikan Yamaha melalui iklan mereka.
Di mana pada iklan dari motor ini, terlihat memiliki DNA dari Yamaha R series.
Terlebih lagi kapasitas mesin yang serupa, jadi tak heran rasanya jika Yamaha Exciter ini juga dijuluki sebagai Yamaha R15 versi bebek sport.
Lalu pada bahasa desain Yamaha Exciter ini juga Memang dibuat karena terinspirasi dari desain Yamaha R1, yang juga memiliki desain yang hampir serupa dengan R15.
Mulai dari desain fairing depan yang sporty dan aerodinamis, dengan desain 2 Lite yang memiliki Aura desain serupa meski tidak identik.
Pada bagian panel instrumen pada keduanya, sama-sama dibekali panel instrumen full digital cukup lebar, yang lagi-lagi terlihat memiliki desain yang hampir sama.
Artikel Terkait
Keren Parah, Honda Wave 125i 2023 Diluncurkan, Negara Ini Dapat Jatah Pertama Motor Bebek Honda Terbaru
2 Silinder Bro, Kawasaki Ninja Bebek 180cc Meluncur: Yamaha MX King di Ujung Tanduk, Supra GTR Mulai Menepi
MANTAP LUR! Rilis Terbaru Honda Motor Bebek Bermesin 125cc Desain Kekinian Banget Cocok Untuk Para Petualang
Jadi Idola Generasi Milenial! Motor Bebek Terbaru Ini Hanya 17 Juta Dipasaran
Motor Bebek Honda Aveta Ranger 110 Tampil Unik Siap Ganggu Pasar Honda BeAT, Cuma Rp 11 Jutaan Aja
Harga Bikin Kaget, Motor Bebek Honda Cross Cub 110 Motor Ikonik Super Keren Edisi Terbatas, Berminat ?
Honda Win 100, Motor Klasik yang Masih Menjadi Incaran Anak Muda, Berikut Kelebihannya
KEREN Modifikasi New Honda Vario 125 Ganti Stang Motor Beat Street ,Cocok Untuk Kamu Yang Berjiwa Adventure
3 Keuntungan Motor Kopling Ganda atau Manual, Motor Matic Mana Bisa? Cek Disini!