Kenaikan Harga Bahan Pokok Jelang Bulan Ramadhan Mulai Terasa, Ternyata Inilah Penyebabnya

- Sabtu, 18 Maret 2023 | 13:30 WIB
Kenaikan Harga Bahan Pokok Jelang Bulan Ramadhan Mulai Terasa, Ternyata Inilah Penyebabnya  (pexels/Quang Nguyen Vinh)
Kenaikan Harga Bahan Pokok Jelang Bulan Ramadhan Mulai Terasa, Ternyata Inilah Penyebabnya (pexels/Quang Nguyen Vinh)

Bondowosonetwork.com – Banyak yang menginginkan agar harga bahan pokok menjelang bulan suci Ramadhan tidak melonjak naik.

Namun faktanya, harga bahan pokok cenderung naik setiap menjelang Ramadan. Dan mendekati bulan puasa tahun ini, bahan pokok yang harganya naik paling tinggi adalah cabai rawit merah.

Jika memang demikian, orang-orang yang pertama kali merasa terdampak dengan kenaikan harga bahan pokok tersebut adalah para ibu rumah tangga.

Baca Juga: Bukan Bondowoso, Inilah 5 Kabupaten Penghasil Cabai Merah Terbesar Di Jawa Timur, Jember Urutan Berapa?

Dilansir Bondowoso Network dari data Sistem Pemantauan Pasar dan Kebutuhan Pokok (SP2KP) Kementerian Perdagangan, memang terlihat proses kenaikan harga tersebut.

Memasuki awal bulan Maret 2023 rata-rata harga cabai rawit merah di Indonesia masih Rp52.600 per kilogram (kg).

Namun, sampai sepekan menjelang Ramadan, yakni 17 Maret 2023, harganya sudah naik 37,45% menjadi Rp72.300 per kg.

Baca Juga: Bikin Betah Main Air, Ini 5 Kolam Renang Terbaik di Bondowoso, Navara Waterpark Jadi yang Terviral Saat Ini

Bahan pokok lain yang harganya naik adalah cabai merah besar, cabai merah keriting, bawang putih, beras, daging ayam, daging sapi, minyak goreng merek Minyakita, kedelai, sampai tepung terigu.

Hanya sedikit bahan pokok yang harganya tetap atau turun, di antaranya gula pasir, telur ayam, minyak goreng, dan bawang merah.

Berikut daftar rata-rata harga bahan pokok di Indonesia per 17 Maret 2023:

Baca Juga: Auto Ngakak 6 Nama Desa Terunik di Jember, Nama Vokalis Hingga Hantu Menyeramkan di Indonesia ada Disini

1. Cabai rawit merah: Rp72.300 per kg

2. Cabai merah besar: Rp46.500 per kg

3. Cabai merah keriting: Rp46.000 per kg

Halaman:

Editor: Imam Sunarto

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X