BondowosoNetwork.com- Petani adalah pekerjaan yang dianggap remeh. Dipandang sebelah mata karena tidak keren.
Petani juga identik dengan bau dan kotor. Apalagi bagi kaum millenial yang mementingkan penampilan. Mereka menganggap jadi petani ini tidak level.
Mereka tidak mau mengotori tangan dan berpanas-panasan disawah. Kerja dikota dengan penampilan keren dan sepatu mengkilap jadi pilihan.
Tapi tidak dengan anak muda asal Ciamis ini, dia tidak mau bekerja untuk orang lain.
Dia punya Prinsip Lebih baik memperkaya diri sendiri dari pada memperkaya orang lain.
Dia memilih bertani sebagai usahanya, dan berhasil mengumpulkan setidaknya 42 juta rupiah perbulan.
Wah, cari tahu kisah suksesnya diulasan berikut, dilansir BondowosoNetwork dari kanal Youtube Naik Kelas, .
Petani muda tersebut adalah Ujang Solehudin, petani sukses di usia 21 tahun, asal desa Mandalae, kecamatan Panjalu, kabupaten Ciamis, Jawa Barat.
Pemuda yang berhasil mengumpulkan pundi-pundi sebanyak 42 juta perbulan ini merupakan lulusan SMK.
Sebelum memutuskan untuk bertani, dia sempat bekerja disalah satu perusahaan dikota. Namun hal tersebut hanya bertahan selama 2 bulan saja.
Selama bekerja dia berpikir, saya yang kerja keras tapi bos saya yang tetap kaya. Dan diapun akhirnya memilih resign.
Diapun memutuskan pulang kampung, dengan bekal ilmu yang didapat dibangku sekolah diapun memutuskan untuk bertani saja.
Saat ditanya tidak malu jadi petani, diapun menjawab. Untuk apa malu, harusnya kita sebagai pemuda adalah ujung tombak dan regenerasi petani penyedia bahan pangan dimasa depan. Kalau tidak ada petani mau makan apa, tambahnya.
Artikel Terkait
Ini Percakapan Uwais Al Qarni di Depan Kabah yang Diperhatikan Allah, Pemuda Gendong Ibunya Menuju Mekkah
Ada Sebelum Tiko, Jasad Pemuda Ini Dirawat Malaikat dan Penduduk Langit karena Taat dan Merawat Ibunya
Dulu Dipuja Kini Tinggal Kenangan! Begini Kondisi Stadion Sumpah Pemuda Yang Pernah Digunakan di Liga 1
INSPIRATIF Pemuda Ciamis Jadi Presiden BEM Universitas Columbia, Kabupatennya Masuk Kota Termaju, Bisa Tebak?
Banyak Pemuda di Kampung Bondowoso Ini Kaya Raya, Beli Mobil Mewah, Disebut Kampungnya Sultan Muda
Pemuda Ini No Gengsi Pilih Profesi Ini Bisa Hasilkan Uang 200 Juta Setiap Bulannya, Yakin Masih Ngejar PNS?
Pemuda Asal Solo Ini Sukses, Penghasilannya 500 Ribu Per Hari Dan Bisa Beli Mobil, Ini Profesi dan Kunci Sukse
Pemuda Cirebon Ini Penghasilannya 70 Juta Per Bulan, Udah Bisa Beli Mobil dan Bantu Biaya Sekolah Adiknya
Gara-gara Iseng Pemuda Asal Kalimantan Ini Sukses Punya Omset 200 Juta Per Bulan Ini Profesinya Inspiratif...
Asal Mula Hari Valentine, Ternyata Bermula dari Kisah Larangan Menikah Bagi Sekelompok Pemuda Ini